PALU, Rajawalinet.co – Wakil Wali Kota Palu, Imelda Liliana Muhidin, menerima kunjungan Kepala Biro Hubungan Masyarakat dan Umum Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP) RI, Dr. Hermawan, di ruang kerjanya, Rabu…
Adillah Rizki Aulia739 Pos
Komnas HAM dan Disdik Sulteng Bahas Kasus Viral
PALU, Rajawalinet.co – Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) Perwakilan Sulawesi Tengah melakukan kunjungan silaturahmi ke Kantor Dinas Pendidikan (Disdik) Provinsi Sulawesi Tengah, Selasa (15/10/2025). Kunjungan tersebut membahas sejumlah…
Darmiati Resmi Pimpin KPU Sulteng Gantikan Risvirenol
PALU, Rajawalinet.co – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Sulawesi Tengah resmi berganti kepemimpinan. Darmiati kini menakhodai lembaga tersebut menggantikan Risvirenol, setelah KPU RI menerbitkan Surat Keputusan Nomor 814 Tahun 2025 tentang…
Pria di Palu Ditangkap Bawa 24 Paket Sabu
PALU, Rajawalinet.co – Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polresta Palu kembali menggagalkan peredaran narkotika di wilayah Kota Palu. Seorang pria berinisial M.A (42) ditangkap saat membawa puluhan paket sabu di Jalan I…
Wakil Ketua MPR RI Dukung Pembangunan Pelabuhan Regional Salakan
JAKARTA, Rajawalinet.co – Wakil Ketua MPR RI, AM Akbar Supratman, menyambut baik langkah Kementerian Perhubungan (Kemenhub) yang akan memulai pembangunan Pelabuhan Regional Salakan di Kabupaten Banggai Kepulauan, Sulawesi Tengah. Ia menilai…
Pemkot Palu Tinjau Kesiapan Lokasi MTQ XXVIII di Lapangan Gawalise
PALU, Rajawalinet.co – Pemerintah Kota Palu mulai mematangkan persiapan pelaksanaan Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) XXVIII Tingkat Kota Palu Tahun 2025 yang dijadwalkan berlangsung pada 1–5 November mendatang. Asisten Bidang Pemerintahan dan…
Komnas HAM Sulteng Dorong Sinergi Polisi dan Wartawan Lindungi Kebebasan Pers
PALU, Rajawalinet.co – Kepala Komnas HAM Perwakilan Sulawesi Tengah, Livand Breemer, menegaskan pentingnya sinergi antara kepolisian, wartawan, dan masyarakat dalam melindungi kebebasan pers serta menjamin keselamatan jurnalis. Hal itu disampaikan usai…
Kapal dan Truk Terbakar di Pantoloan
PALU, Rajawalinet.co – Kebakaran melanda sebuah kapal dan satu unit truk kontainer di area kompleks peti kemas milik PT Toloan, Kelurahan Pantoloan, Kota Palu, Sulawesi Tengah, Senin (6/10/2025) pagi sekitar…
Kejari Donggala Periksa Tiga Saksi Dugaan Jual Alat Pertanian Pokir DPRD Sulteng
DONGGALA, Rajawalinet.co — Penyidik Kejaksaan Negeri (Kejari) Donggala Cabang Sabang kembali memanggil tiga saksi dalam penyelidikan dugaan penjualan alat pertanian yang bersumber dari pokok pikiran (pokir) anggota DPRD Provinsi Sulawesi Tengah….
Gubernur Sulteng Tinjau Dapur Makan Bergizi Gratis di Tolitoli
TOLITOLI, Rajawalinet.co — Gubernur Sulawesi Tengah, Anwar Hafid, meninjau langsung salah satu dapur Program Makan Bergizi Gratis (MBG) di Kecamatan Dondo, Kabupaten Tolitoli, Sabtu (4/10/2025). Kunjungan tersebut menjadi bagian dari…
