JAKARTA – Kejaksaan Agung Republik Indonesia melalui Tim Jaksa Penyidik pada Direktorat Penyidikan Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Khusus (JAM PIDSUS) pada hari Senin (11/11/2024), melakukan pemeriksaan terhadap dua…
Misteri Korupsi Importasi Gula
JAKARTA — Kejaksaan Agung melalui Tim Jaksa Penyidik dari Direktorat Penyidikan Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Khusus (JAM PIDSUS) kembali melanjutkan penyidikan dalam kasus dugaan korupsi importasi gula yang…
Polres Touna Berhasil Tangkap Pelaku Narkoba Dengan 13 Paket Sabu
TOUNA – Dalam upaya memberantas peredaran narkotika di wilayah hukum Polres Tojo Una-Una (Touna), Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polres Touna kembali mencetak prestasi. Seorang pria berinisial MS (29), warga Desa…
Turunnya Indeks Persepsi Korupsi, Jaksa Agung Tekankan Peran Aktif Kejari di Daerah
JAKARTA – Dalam Rapat Koordinasi Nasional Pemerintah Pusat dan Daerah 2024 yang diadakan di Sentul, Bogor, Kamis (7/11), Jaksa Agung Republik Indonesia ST Burhanuddin menggarisbawahi pentingnya sinergi pemerintah daerah dalam…
Skandal HGU PT Astra Agro Lestari
PALU – Setelah sempat tidak hadir sesuai jadwal, Kepala Divisi Finance Holding PT Astra Agro Lestari (AAL), Daniel Paolo Gultom, akhirnya memenuhi panggilan penyidik Kejaksaan Tinggi Sulawesi Tengah (Kejati Sulteng)…
Mencuri Motor Demi Keluarga, JAM-Pidum Terapkan
JAKARTA – Kejaksaan Agung Republik Indonesia melalui Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Umum (JAM-Pidum) Prof. Dr. Asep Nana Mulyana, memimpin ekspos virtual untuk menyetujui 10 permohonan penyelesaian perkara dengan mekanisme…
Mendalami Aliran Dana 18 Miliar, Kejati Sumsel Periksa Tersangka
PALEMBANG – Tim Penyidik Bidang Tindak Pidana Khusus Kejaksaan Tinggi Sumatera Selatan (Kejati Sumsel) mengumumkan perkembangan terbaru terkait kasus dugaan korupsi dalam proyek pembangunan Light Rail Transit (LRT) Sumatera Selatan,…
Kejari Karawang Musnahkan Ratusan Barang Bukti dari 222 Kasus Tindak Pidana Umum
KARAWANG – Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Karawang, Syaifullah, S.H., M.H., bersama seluruh Kepala Seksi (Kasi) melaksanakan kegiatan pemusnahan barang bukti dan barang rampasan atas perkara tindak pidana umum, Kamis pagi…
Eks Menteri Perdagangan Jadi Tersangka Kasus Impor Gula
JAKARTA — Kejaksaan Agung melalui Tim Penyidik Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Khusus (JAM PIDSUS) menetapkan dua orang sebagai tersangka dalam kasus dugaan korupsi terkait impor gula di Kementerian…
Aliansi Lingkar Sawit Menggugat Desak Kejati Sulteng Tuntaskan Kasus Perusahaan Sawit Tanpa HGU
PALU – Aliansi Lingkar Sawit Menggugat (ALSM) kembali menyuarakan tuntutan mereka di Kantor Kejaksaan Tinggi Sulawesi Tengah (Kejati Sulteng). Rabu, 30 Oktober 2024. Aksi ini menyerukan penanganan tegas terhadap perusahaan…
